Mimpi merupakan hasil proyeksi memori di otak yang terjadi saat kamu sedang tidur. Tidak jarang mimpi terjadi berdasarkan suatu ingatan atau sesuatu yang sedang membebani pikiranmu. Namun ada juga yang percaya bahwa mimpi merupakan sebuah pertanda mengenai perubahan yang akan datang dalam hidupmu. Salah satu mimpi yang dipercayai memiliki berbagai makna dibaliknya adalah mimpi menikah. […]